Contoh Surat Gugatan Cerai

Contoh Surat Gugatan Cerai – Gugatan cerai ialah tuntutan hak yang dilayangkan kepada pengadilan agama, dapat dalam bentuk lisan atau tertulis. Hal tersebut dapat diajukan oleh sang istri yang ingin bercerai dengan suaminya oleh karena hal tertentu.

Dimana surat gugatan cerai tersebut dapat dilayangkan ke pengadilan agama sesuai dengan daerah tempat tinggal, seperti yang tertera pada UU Nomor 7 Tahun 1989 pasal 73 ayat 1. Kemudian apabila tergugat menjawab surat gugatan, maka harus atas persetujuan dari tergugat.

Gugatan cerai sendiri bukan hanya dapat dilakukan oleh istri kepada suami, melainkan suami juga dapat melakukan hal tersebut kepada istri. Didalam prakteknya, gugatan cerai juga terbagi menjadi dua, yaitu untuk yang beragma Islam dan untuk yang non muslim.

Surat gugatan cerai ini dibuat sendiri oleh penggugat, kemudian diserahkan ke pengadilan agama. Jadi untuk anda yang ingin membuat surat gugatan cerai namun belum mengetahui bagaiman cara membuat surat gugatan cerai. Alangkah baiknya anda melihat contoh surat gugatan cerai berikut.

Fungsi Surat Gugatan Certai

Fungsi Surat Gugatan Certai

Sebelum kami lanjutkan ke contoh surat gugatan cerai. Alangkah baiknya jika anda mengetahui juga apa fungsi surat gugatan cerai. Supaya untuk anda yang ingin membuat surat gugatan cerai bisa lebih memahami makna dari surat tersebut sebelum membuatnya.

Fungsi surat gugatan cerai secara umum ialah memberitahukan atau menginformasikan kepada pihak pengadilan agama bahwa penggugat ingin bercerai dengan tergugat dikarenakan oleh alasan tertentu. Kemudian hal tersebut nantinya akan ditindak lanjuti oleh pengadilan agama.

Format Surat Gugatan Cerai

Format Surat Gugatan Cerai

Format surat gugatan cerai itu sendiri berbeda dengan surat lainnya, terlebih lagi formatnya sangat berbeda dengan SURAT TUGAS KERJA. Namun surat tersebut hampir sama dengan isi surat perjanjian, dimana terdapat dua pihak yang saling bersangkutan dan terdapat poin-poin yang perlu dipahami.

Berikut ini adalah format surat gugatan cerai secara umum yang dapat anda contoh secara lengkap.

  • Identitas diri (nama, agama, umur, pekerjaan dan tempat tinggal penggugat serta tergugat)
  • Posita (fakta tentang kejadian dan hukum)
  • Petitum (Poin-poin yang dituntut berdasarkan dari Posita)

Jadi untuk anda yang ingin membuat surat gugatan cerai, maka anda harus memiliki poin-poin utama yang akan dijadikan sebagai bahan pada persidangan atau yang akan dituntut. Apabila hal tersebut dirasa tidak wajar oleh pengadilan, maka sidang perceraian pun tidak dapat dilakukan.

Contoh Surat Gugatan Cerai

Apabila anda sudah mengetahui beberapa hal lainnya seputar surat gugatan cerai. Maka anda bisa kembali pada pokok pembahasan yaitu contoh surat gugatan cerai yang akan kami berikan dalam beberapa bentuk yang bisa anda contoh suratnya.

Karena terdapat beberapa tujuan surat gugatan cerai, seperti contohnya surat gugatan cerai hadhanah, surat gugat ghaib dan beberapa contoh surat lainnya. Anda tinggal mencari contoh surat yang sesuai dengan jenis surat yang ingin digunakan.

Untuk anda yang sudah ingin mengetahui beberapa contoh surat tersebut secara lengkap, maka bisa langsung melihat beberapa contoh surat yang akan kami berikan secara lengkap dibawah ini.

Contoh Surat Gugatan Cerai Gugat

1. Contoh Surat Gugatan Cerai Gugat 1
1. Contoh Surat Gugatan Cerai Gugat 2
1. Contoh Surat Gugatan Cerai Gugat 3

Contoh Surat Cerai Gugat Hadhanah

2. Contoh Surat Cerai Gugat Hadhanah 1
2. Contoh Surat Cerai Gugat Hadhanah 2
2. Contoh Surat Cerai Gugat Hadhanah 3

Cerai Gugat Hadhanah dan Nafkah Anak

3. Cerai Gugat Hadhanah dan Nafkah Anak 1
3. Cerai Gugat Hadhanah dan Nafkah Anak 2
3. Cerai Gugat Hadhanah dan Nafkah Anak 3

Contoh Surat Cerai Gugat Ghaib

4. Contoh Surat Cerai Gugat Ghaib 1
4. Contoh Surat Cerai Gugat Ghaib 2
4. Contoh Surat Cerai Gugat Ghaib 3

Surat Cerai Gugat penjara 5 tahun atau

lebih

5. Surat Cerai Gugat penjara 5 tahun atau lebih 1
5. Surat Cerai Gugat penjara 5 tahun atau lebih 2
5. Surat Cerai Gugat penjara 5 tahun atau lebih 3

Surat Cerai Gugat pisah 2 tahun atau lebih

6. Surat Cerai Gugat pisah 2 tahun atau lebih 1
6. Surat Cerai Gugat pisah 2 tahun atau lebih 2
6. Surat Cerai Gugat pisah 2 tahun atau lebih 3

Dari beberapa contoh surat yang telah kami berikan diatas, anda tinggal memilih salah satu surat sesuai dengan yang dibutuhkan. Karena setiap gugatan cerai itu memiliki beberapa penyebab dan juga tuntutan. Sehingga anda bisa memilih salah satu contoh surat diatas sesuai dengan kebutuhan masing-masing.

Demikian itu contoh surat yang sekiranya dapat Calwriterssfv.com dapat berikan pada kesempatan ini, mudah-mudahan saja dari beberapa contoh surat yang baru saja kami berikan diatas bisa memberikan banyak manfaat untuk anda.

Apabila anda merasa kurang memahami contoh surat diatas, maka kami sarankan kepada anda untuk kembali melihat-lihat beberapa contoh surat lainnya. Barang kali saja dari beberapa contoh surat lainnya yang sudah pernah kami berikan itu ada yang sesuai dengan yang dicari.

Tinggalkan komentar