Contoh Surat Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI 2024

Contoh Surat Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI – Untuk kalian yang merupakan nasabah bank BRI, terutama untuk anda yang memiliki pinjaman. Karena ada program baru yang ditawarkan oleh bank BRI mengenai keringanan angsuran.

Permohonan restrukturisasi kredit bank BRI ini diadakan karena adanya pandemi, sehingga pihak bank BRI mengeluarkan kebijakan tersebut untuk membantu para nasabahnya yang terdapat oleh hal tersebut. Utamanya untuk para nasabah yang memiliki cicilan bank BRI.

Untuk anda yang sekiranya ingin mengajukan permohonan keringanan angsuran bank BRI, namun masih belum mengetahui bagaimana contoh surat permohonan tersebut. Maka tidak ada salahnya apabila anda melihat contoh surat yang akan kami berikan hari ini.

Dimana selain memberikan contoh surat permohonan kami juga akan memberikan beberapa syarat dan cara pengajuan permohonan tersebut. Sehingga anda dapat mengajukan keringanan angsuran di bank BRI dengan lebih mudah.

Jenis Keringanan Angsuran Bank BRI

Jenis Keringanan Angsuran Bank BRI

Sebelum kami lanjutkan ke contoh surat permohonan restrukturisasinya, kami juga ingin memberikan beberapa jenis keringanan yang diberikan. Adapun untuk jenis keringanan yang diberikan ada beberapa jenis, yang diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Perpanjangan Tempo Angsuran
  • Penundaan Sebagian Pembayaran
  • Grace Period atau pemberian masa tenggang untuk membayarkan hutang pokok ataupu bunga.

Jadi para nasabah bank BRI bisa memiliki sendiri jenis keringanan yang diberikan. Usahakan pilih jenis keringanan yang tidak memberatkan anda, karena hal tersebut harus berhati-hati dalam memilih jenis keringanan yang ditawarkan.

Syarat dan Ketentuan Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI

Syarat dan Ketentuan Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI

Apabila anda tertarik untuk mengajukan permohonan keringanan angsuran bank BRI, maka anda perlu mengetahui juga beberapa syarat dan ketentuan yang berlaku. Karena tidak semua nasabah bisa mendapatkan keringanan tersebut.

Berikut ini adalah beberapa Syarat dan Ketentuan Permohonan keringanan angsuran bank BRI.

  • Nasabah merupakan seseorang yang terdampak langsung Covid-19 dan memiliki nilai pembiayaan dibawah sepuluh juta rupiah (Rp 10.000.000,00)
  • Seorang pekerja sektoral informal atau memiliki usaha UMKM.
  • Tidak memiliki tunggakan angsuran sebelum 2 Maret 2020 pada saat pemerintah RI mengumumkan adanya wabah virus corona ataupun memiliki tunggakan dibawah sembilan pilih hari (90 Hari) sampai dengan tanggal 31 Maret 2020.
  • Nasabah seorang pemegang unit kendaraan/objek pembiayaan/jaminan.
  • Nasabah memenuhi kriteria lainnya sesuai dengan kebijakan atau SOP pembiayaan pada BRI Finance.

Apabila anda merupakan seorang nasabah BRI dengan kriteria yang ada pada syarat permohonan keringanan diatas, maka anda dapat mengajukan permohonan keringanan angsuran bank BRI.

Cara Pengajuan Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI

Cara Pengajuan Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI

Setelah anda mengetahui apa saja syarat untuk mengajukan permohonan keringanan angsuran bank BRI, maka saatnya anda mengetahui juga bagaimana cara pengajuan permohonan keringanan angsuran bank BRI secara lengkap dibawah ini.

1. Mengisi Formulir Pengajuan

Bagi anda yang ingin mengajukan permohonan keringanan angsuran, silahkan download formulir pengajuan di website resmi BRI Finance. Setelah itu isi formulir tersebut secara lengkap dan benar.

2. Mengirim Formulir Pengajuan

Setelah formulir pengajuan terisi secara lengkap dan benar, setelah itu kirimkan formulir tersebut melalui email BRI Finance di marketing@brifinance.co.id

3. Evaluasi Debitur

Apabila pihak bank BRI sudah menerima surat permohonan keringanan yang dikirimkan, maka hal selanjutnya adalah mengevaluasi kondisi debitur. Untuk menentukan pemohon termasuk kedalam restrukturisasi ringan, sedang atau berat.

4. Hasil Restrukturisasi

Setelah selesai mengevaluasi kondisi debitur dan mendapatkan hasil keringanan, maka pihak BRI Finance akan mengirimkan hasil tersebut melalui email atau media lainnya.

Contoh Surat Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI

Untuk anda yang sekiranya sudah benar-benar memahami bagaimana cara untuk mengajukan permohonan keringanan angsuran dan juga syarat yang diperlukan, kemudian anda ingin mengetahui bagaimana contoh surat permohonan tersebut.

Maka anda bisa langsung melihat contoh surat permohonan tersebut secara detail dibawah ini.

Contoh Surat Permohonan Keringanan Angsuran Bank BRI PDF

Contoh surat yang ada diatas sebenarnya tidak terlalu berbeda jauh dengan CONTOH SURAT TEMBUSAN, karena format surat permohonan keringanan tersebut hampir sama. Jadi anda dapat membuat surat tersebut dengan lebih mudah.

Akhir Kata

Untuk anda yang sekiranya tidak ingin membuat contoh surat yang ada diatas, maka anda bisa langsung mengunduh contoh surat tersebut di brifinance.co.id seperti yang sudah kami jelaskan diatas. Karena contoh surat diatas merupakan formulir pengajuan permohonan keringanan angsuran.

Dengan ini selesai sudah informasi yang dapat Calwriterssfv.com berikan untuk anda mengenai contoh surat, semoga saja informasi yang baru kami berikan diatas bisa menambah pengetahuan anda seputar contoh surat.

Tinggalkan komentar