Alamat Bank Jatim Malang 2024 Nomor Telepon

Alamat Bank Jatim Malang – Bank Usaha Milik Daerah (BUMD) Jawa Timur mengawali kiprahnya di dunia perbankan pada tahun 17 Agustus 1961, sebelum bernama Bank Jatim, nama Bank ini adalah Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur. Meski hanya sebatas milik BUMD, Bank Jatim banyak memperoleh penghargaan.

Seperti halnya Bank pada umumnya, Bank Jatim juga memiliki visi menjadi BPD terbaik di Indonesia, dengan seiring perkembangan perekonomian di kota Jawa timur, Bank Jatim juga banyak menempatkan perwakilan kantor cabang di berbagai titik. Hal ini menjadi begitu penting karena perwakilan kantor cabang  mengemban misi agar dapat menarik lebih dekat dengan nasabahnya.

Menerapkan prinsip prinsip keuangan berkelanjutan, serta memberikan kontribusi pada pertumbuhan ekonomi di Jawa timur dan menerapkan kinerja dan transformasi bisnis yang sehat menuju digital Bank yang berdaya saing tinggi menjadi misi penting bagi Bank Jatim. Kali ini ini kita akan membahas Alamat Bank Jatim Malang.

Kota Malang menjadi salah satu kota yang penting bagi Bank milik badan usaha daerah Jawa Timur ini, karena wilayah kota Malang memiliki potensi pertumbuhan ekonomi pesat. Oleh karena itu Bank Jatim menempatkan banyak titik kantor cabang guna menjalin kerjasama dengan nasabah, berikut ini daftar alamat Bank Jatim Malang.

Daftar Alamat Bank Jatim Malang

Alamat Bank Jatim Malang

Daftar Alamat Bank Jatim Malang
WilayahAlamatNo Telepon
Bank Jatim KC MalangJl. Jaksa Agung Suprapto 26-28 Malang0341-321961
Bank Jatim KC Syariah MalangJl. Soekarno Hatta Grand Ruko NO. 13-140341-491333
Bank Jatim KC KepanjenJl. Kawi NO.28 Kepanjen0341-398140
Bank Jatim KCP DampitJl. Sumber Kembar No.1 Dampit0341-898336
Bank Jatim KCP DonomulyoJl. Donomulyo No.9 Donomulyo0341-881004
Bank Jatim KCP PlosoJl. Panglima Soedirman 8 Karang Ploso0341-461996
Bank Jatim KCP LawangJL. Raya Thamrin No. 330341-421090
Bank Jatim KCP SumberpucungJl.PB Soedirman No.1910341-385114
Bank Jatim KCP Tumpang MalangJl. Raya Tumpang No.2920341-787985
Bank Jatim TurenJl. Raya Panglima Soedirman No 81a Turen0341-828445
Catatan: Alamat Bank Jatim Malang dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan sebelumnya.


Cara Menghubungi Kantor Bank Jatim

Seperti halnya Bank pada umumnya, Bank Jatim juga menyediakan layanan konsumen, hal ini berdasarkan peraturan  otoritas jasa keuangan no. 1/POJK/2013 tentang perlindungan konsumen dan SE  OJK No.2/SEOJK.07/2014 tentang pelayanan dan pengaduan pelaku jasa keuangan. Adapun cara menghubungi pihak Bank Jatim adalah sebagai berikut.

  1. Untuk layanan konsumen nasabah. Bank Jatim bisa mendatangi Alamat kantor Bank Jatim terdekat di kota anda, atau anda dapat menghubungi nomor pengaduan Call 14044 dengan menyertakan alamat serta nomor telepon yang bisa di hubungi.
  2. Adapun cara yang kedua adalah dengan cara tertulis, seperti halnya menghubungi via telepon, pada pengaduan tertulis juga harus di lengkapi dengan foto copy identitas konsumen dan juga kelengkapan dokumen tergantung dari kebutuhan Nasabah.

FAQ Seputar Bank Jatim

Pertanyaan Seputar Bank Jatim
1. Layanan Bank Jatim, apa saja?

Memeberikan Informasi Produk Bank Jati, Transaksi Online, Pengamanan rekening Nasabah.

2. Jam Oprasional Bank Jatim?

Bank Jatim beroprasi mulai pukul 08.00 sampai 15.30 dari hari Senin s/d Jumat untuk Call Center Anda bisa menghubungi jam berapapun karena “Info Bank Jatim” buka 24 jam sehari dan 7 hari se-minggu dimanapun anda berada.

Dengan misi menjadi BUMD terbaik di Inggris, sudah dapat di pastikan Bank Jatim terus menerus akan meningkatkan kualitas produk perbankan dan juga memaksimalkan pelayanan Nasabah secara maksimal. Demikian informasi mengenai Alamat Bank Jatim Malang dari Calwriterssfv.com dan di sertai dengan ketentuan menghubungi call center Bank Jatim, semoga informasi di atas bermanfaat untuk anda.

Tinggalkan komentar